Gaco dilempar pada kotak pertama. Setelahnya, pemain mulai melompat-lompat dengan satu kaki dari satu kotak ke kotak lain secara berurutan, kecuali kotak tempat gaco.
2. Bentengan:
- Alat yang dibutuhkan :
a. Tempat bermain lapangan atau ruang terbuka
b. Bendera atau tanda sebagai "markas"
- Cara bermain :
Permainan ini dimulai dengan dua kelompok yang masing - masing terdiri dari 4 sampai dengan 8 orang.
Para anggota kelompok akan berusaha menyentuh lawan dan membuatnya "tertawan atau tertangkap".
Pemenangnya adalah kelompok yang dapat menyentuh tiang atau pilar lawan dan meneriakan kata "benteng".
3. Kelereng:
- Alat yang dibutuhkan :
a. Kelereng sejumlah tertentu
b. Lubang kecil sebagai tempat "menembak" kelereng
- Cara bermain :
Pemain melemparkan kelereng masing-masing ke arah mendekati lubang yang telah dibuat sebelumnya.
Pemain yang berhasil membidik kelereng ke dalam lubang berkesempatan untuk menyerang lawannya.
4. Egrang:
- Alat yang dibutuhkan :
a. Kayu panjang sebagai pijakan