TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban Sosiologi kelas 11 halaman 22 dan 23 Kurikulum Merdeka.
Pada soal Sosiologi kelas 11 halaman 22 dan 23 Kurikulum Merdeka, siswa diminta untuk mengidentifikasi gaya kepemimpinan.
Sebelum melihat kunci jawaban Sosiologi kelas 11 halaman 22 dan 23 Kurikulum Merdeka, siswa diharapkan dapat mengerjakan soal secara mandiri.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan kunci jawaban Sosiologi kelas 11 halaman 22 dan 23 Kurikulum Merdeka.
Aktivitas
Mari refleksikan gaya kepemimpinan kalian dengan mengidentifikasi beberapa pernyataan berikut. Berikan tanda centang (✔) pada pernyataan yang menunjukkan kepribadian diri kalian!
Jawaban:
1. Pernyataan A: Saya menentukan semua keputusan dalam kelompok sendiri (___).
Pernyataan B: Saya memberikan kesempatan orang berpendapat sebelum mengambil keputusan (___).
Pernyataan C: Saya menyerahkan semua keputusan pada forum (✔).
2. Pernyataan A: Semua orang harus menaati keputusan yang saya ambil (___).
Pernyataan B: Semua orang boleh tidak menaati keputusan saya jika memiliki pertimbangan lain (✔).
Baca juga: Kunci Jawaban Sosiologi Kelas 11 Halaman 6 Kurikulum Merdeka, Ciri-Ciri Kelompok Sosial
Pernyataan C: Saya membebaskan orang lain untuk melakukan apapun yang bertentangan dengan keputusan saya (___).
3. Pernyataan A: Saya harus memberikan perintah dan mengawasi setiap kegiatan (___).
Pernyataan B: Saya memberikan pertimbangan dan berkoordinasi dalam setiap kegiatan (✔).