News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kurikulum Merdeka

Kunci Jawaban Informatika Kelas 11 Halaman 171 Kurikulum Merdeka Bab 4: Pengayaan

Penulis: Rinanda DwiYuliawati
Editor: Garudea Prabawati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Berikut ini kunci jawaban Informatika Kelas 11 Halaman 171 Kurikulum Merdeka Bab 4: Pengayaan.

TRIBUNNEWS.COM - Simak kunci jawaban Informatika kelas 11 halaman 171 Kurikulum Merdeka dalam artikel berikut ini.

Mata pelajaran Informatika kali ini membahas Bab 4: Jaringan Komputer dan Internet. 

Kunci jawaban Informatika Kelas 11 Kurikulum Merdeka dalam artikel ini bisa menjadi referensi atau panduan siswa dalam belajar.  

Kunci jawaban Informatika Kelas 11 Halaman 171

Buku Informatika Kelas 11 Halaman 171 Kurikulum Merdeka

Baca juga: Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kelas 12 Halaman 76 Kurikulum Merdeka Bab 3: Aktivitas 3.2

Bab 4 Jaringan Komputer dan Internet : Pengayaan

Untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan kalian dalam materi Error Detection (pendeteksi kesalahan) dari data yang dikirim. Kalian dapat mengiuti aktivitas pengayaan ini, dengan menggunakan metode yang ketiga, yaitu CRC. Silakan ikuti langkah-langkah pengayaan berikut ini :

1. Carilah penjelasan mengenai metode Cyclic Redundancy Checks (CRC) dari sumber terpercaya yang tersedia di internet !

2. Tentukan CRC code tambahan jika 2 byte data berikut akan dikirim oleh komputer A kepada komputer B, berikut rangkaian data byte datanya:

Buku Informatika Kelas 11 Halaman 171 Kurikulum Merdeka

3.  Kalian dapat berdiskusi membandingkan jawaban kalian  dengan teman atau guru, untuk mengetahui apakah CRC  Code kalian sudah tepat, selamat mengerjakan!

Kunci Jawaban

Buku Informatika Kelas 11 Halaman 171 Kurikulum Merdeka

Diketahui :

- Byte-1 (Message - M1) = 11010111
- Polinomial (P1) = 1011

Cara Perhitungan CRC :

1. Tambahkan M1 dengan 0 bit sebanyak (panjang polinomial - 1) sebagai M2
Panjang polinomial adalah 4
jadi, M2 = 11010111 + 000

2. Hitung sisa pembagian M2 dengan P1 sebagai nilai CRC M211010111000 P1 = 1011 M2 modulus P1 = 100

3. Tambahkan CRC pada dibelakang M1 sebagai data yang dikirim, jadi data yang dikirim adalah 11010111+100 menjadi 11010111100

Buku Informatika Kelas 11 Halaman 171 Kurikulum Merdeka

Untuk pengecekan ketiadaan error pada data dengan CRS :

1. 11010111100 modulus 1011, hasilnya adalah 000 maka data tidak ada error (not corrupted)

2. 00111011011 modulus 1011, hasilnya adalah 000 maka data tidak ada error (not corrupted).

Disclaimer:

  • Kunci jawaban Informatika di atas hanya digunakan oleh orang tua atau wali untuk memandu proses belajar anak.
  • Sebelum melihat kunci jawaban, pastikan anak mengerjakan sendiri terlebih dahulu.

(Tribunnews.com/Rinanda) 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini