News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Dunia 2022

Profil Luka Modric, Kapten Timnas Kroasia di Piala Dunia 2022 sang Jenderal Lapangan Tengah

Penulis: Niken Thalia
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Profil Luka Modric kapten Timnas Kroasia di Piala Dunia 2022 - Gelandang Kroasia Luka Modric merayakan gol keduanya dalam pertandingan sepak bola Grup D UEFA EURO 2020 antara Kroasia dan Skotlandia di Hampden Park di Glasgow pada 22 Juni 2021. LEE SMITH / POOL / AFP

TRIBUNNEWS.COMĀ - Berikut profil Luka Modric, kapten Timnas Kroasia sekaligus jenderal lapangan tengah di Piala Dunia 2022 nanti.

Di Piala Dunia 2022 Qatar bakal jadi panggung terakhir Luka Modric untuk mentas di ajang bergengsi empat tahunan tersebut.

Saat ini bintang Real Madrid telah menginjak usia yang ke-37 ketika tampil di Piala Dunia 2022.

Baca juga: Profil Timnas Kroasia di Piala Dunia 2022 Qatar, Daftar Skuad hingga Panggung Terakhir Luka Modric

Dirasa tidak mungkin bila Luka Modric bakal mentas lagi di Piala Dunia 2026 mendatang.

Pasalnya secara hitung-hitungan Luka Modric telah berusia 41 tahun di Piala Dunia edisi selanjutnya.

Meski begitu Modric membantah dirinya bakal pensiun setelah mentas di Qatar.

Luka Modric, Gelandang Real Madrid (JAVIER SORIANO / AFP)

Berikut Profil Luka Modric

Nama Lengkap: Luka Modric
Tempat Lahir: Zadar, SFR Yugoslavia
Tanggal Lahir: 09 September 1985 (37 Tahun)
Kebangsaan: Kroasia
Klub: Real Madrid
Posisi: Gelandang
No Punggung: 10
Tinggi: 174 cm

Karir Klub:

- NK Zadar U17 (2000-2001)
- Din. Zagreb U17 (2001-2002)
- Dinamo Zagreb (2002-2003
- Zrinjski Mostar (2003-2004)
- Dinamo Zagreb (2004)
- Inter Zapresic (2004-2005)
- Dinamo Zagreb (2005-2008)
- Tottenham Hotspurs (2008-2012)
- Real Madrid (2012-sekarang)

Piala Dunia 2022 Panggung Terakhir Modric

Bintang Timnas Kroasia saat mentas di Piala Dunia 2022 dirumorkan bakal jadi panggung terakhirnya.

Eks pemain Tottenham Hotspur menegaskan bahwa di Qtara merupakan penampilan terakhirnya bersama Timnas Kroasia.

Hal itu mengingat usianya yang sudah menginjak kepala empat di Piala Dunia edisi selanjutnya.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini