News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Dunia 2022

Jerman vs Jepang: 5 Pemain yang Diprediksi Cetak Gol Pertama untuk Der Panzer di Piala Dunia 2022

Penulis: Niken Thalia
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

5 Pemain yang Diprediksi Cetak Gol Pertama untuk Timnas Jerman - POSITIF COVID- Dua bintang Bayern Muechen, Thomas Muller dan Joshua Kimmich harus berada dalam isolasi setelah mereka berdua positif COVID-19 jelang laga lawan

TRIBUNNEWS.COM - Duel antara Jerman vs Jepang bakal jadi laga pertama di Grup E Piala Dunia 2022, Rabu (23/11/2022) pukul 20.00 WIB.

Berlangsung di Stadion Internasional Khalifa, terdapat 5 pemain Der Panzer yang diprediksi bakal mencetak gol pertama di Piala Dunia 2022.

Lima pemain tersebut antara lain Joshua Kimmich hingga Thomas Muller sebagai pemain besutan Bayern Munchen.

Diwartakan bavarianfootballworks, selain dua pemain tersebut ada Jamal Musiala, Niclas Füllkrug, dan Julian Brandt.

Baca juga: Prediksi Skor Jerman vs Jepang Piala Dunia 2022, Die Mannschact Lebih Diunggulkan

1. Joshua Kimmich

Pemain berposisi gelandang bertahan berpotensi menyumbangkan gol untuk Der Panzer saat menghadapi Timnas Jepang.

Pemain besutan Bayern Munchen yang berusia 27 tahun ini bermain cukup apik bersama Munchen.

Gelandang Bayern Munich Joshua Kimmich (kiri) dan pemain depan Bayern Munich Kingsley Coman merayakan setelah pertandingan sepak bola putaran kedua Piala Jerman (DFB Pokal) antara tim Bundesliga divisi satu Jerman FC Augsburg dan FC Bayern Munich di Augsburg, Jerman selatan, pada bulan Oktober 19, 2022. (CHRISTOF STACHE / AFP)

Tercatat Kimmich telah bermain sebanyak 15 kali musim ini di Liga Jerman.

Kimmich telah mengoleksi 2 gol dan 3 assist dari 15 laga tersebut.

Diprediksi Kimmich akan mencetak gol dari umpan seorang Jamal Musiala.

2. Jamal Musiala

BOLOGNA, ITALIA, 04 JUNI: Degnand Wilfried Gnonto R), dari Italia, ditantang oleh Janos Hofmann (kiri) dan Jamai Musiala (C), dari Jerman, selama pertandingan sepak bola UEFA Nations League antara Italia dan Jerman di stadion Renato DallÕAra di Bologna, Italia, pada 04 Juni 2022. Isabella Bonotto / Anadolu Agency (Isabella Bonotto / ANADOLU AGENCY / Anadolu Agency via AFP)

Gelandang serang berusia 19 tahun milik Bayern Munchen ini cukup gacor.

Di musim ini, Musiala telah membukukan 9 gol dan 6 assist selama berlaga di 14 laga.

Bekal itu meyakinkan juru taktik Jerman, Hansi Flick untuk membawa Musiala ke Qatar.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini