Ia tak pernah tergantikan pada lima pertandingan yang dijalani Les Bleus di Piala Dunia 2022
Pemain yang memulai debut timnas pada tahun 2008 ini merupakan kapten Tim Ayam Jantan selama beberapa periode.
Lloris juga merupakan orang pertama yang mengangkat trofi pada saat Prancis menjuarai Piala Dunia 2018 silam.
2. Cristian Romero
Pemain debutan anyar Spurs ini kerap berduet dengan Nicolas otamendi pada lini bek tengah.
Pemain ini telah mencatatkan enam penampilan di Piala Dunia 2022.
Romero merupakan salah satu alasan Argentina untuk melaju hingga babak final.
Biasanya Romero tak memainkan full pertandingan.
Namun ketika kontra Kroasia di Semifinal nampaknya bek berumur 24 tahun ini sedang on fire.
Lionel Scaloni mempercayainya bermain selama 90 menit full.
Pertandingan final Piala Dunia 2022 makin dekat, menarik untuk mellihat pemenang dari agenda FIFA empat tahunan ini.
Kedua kekutan tim cukup berimbang, namun yang bisa dipastikan adalah Tottenham Hotspur akan menyumbang satu pemain untuk mengankat trofi Minggu dini hari nanti.
Baca Juga
Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022
Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar
Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022
Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup
Download Gambar Jadwal Piala Dunia 2022 Qatar, Lengkap Babak Penyisihan Grup A-H
(Tribunnews.com/Bayu Panegak)