TRIBUNNEWS.COM - Calon wakil Presiden Republik Indonesia, Sandiaga Salahudin Uno mengunjungi kota Malang, Rabu (12/9/2018).
Cawapres dari Prabowo Subianto itu dijadwalkan akan menghadiri empat agenda yang ada di kota Malang.
Kegiatannya yakni 'Ngopi politik bareng partai politik koalisi Kota Malang ' bareng Bang Sandi di Kafe Kopilogi di kawasan Jalan Ijen Kota Malang.
Pada kesempatan tersebut, mantan wakil gubernur DKI Jakarta itu mennyampaikan beberapa hal.
Sandiaga Uno berjanji akan melakukan perbaikan ekonomi jika dirinya nanti terpilih sebagai wakil presiden Indonesia.
Baca halaman selanjutnya >>>>>>>