Laporan Wartawan TribunJakarta.com, Rr Dewi Kartika H
TRIBUNJAKARTA.COM - Analis komunikasi politik, Gun Gun Heryanto mengamati gestur atau bahasa tubuh Prabowo Subianto dan Jokowi saat berpidato.
Hal tersebut terjadi saat Gun Gun Heryanto hadir sebagai narasumber di acara Apa Kabar Indonesia, TV One, pada Jumat (28/6/2019).
Diwartakan sebelumnya, Prabowo Subianto dan Joko Widodo menyampaikan pidato politiknya setelah hakim Mahkamah Konstitusi (MK) membacakan hasil sidang sengketa Pilpres 2019.
Dalam putusannya, hakim MK menolak seluruh gugatan yang diajukan tim hukum Prabowo Subianto.
Prabowo Subianto berpidato lebih dahulu di kediamannya Jalan Kertanegara Jakarta, Kamis (27/6/2018) malam.
Dia didampingi cawapresnya, Sandiaga Uno serta beberapa elite politikus pendukung koalisi.
Tak lama berselang, Jokowi yang didampingi cawapres Maruf Amin di Halim Perdanakusuma, Jakarta, Kamis (27/6/2019) malam.
Mulanya Gun Gun Heryanto mengamati bahasa tubuh Prabowo Subianto melalui video yang ditampilkan di acara tersebut.
• Ditangani 15 Dokter Spesialis & Masuk ICU, Ahok BTP Doakan Kesembuhan Risma
• Galih Ginanjar Dihujat Karena Perkataannya Viral, Barbie Kumalasari: Dia Menceritakan Fakta yang Ada
TONTON JUGA