News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pemilihan Gubernur Jatim

Pramono Anung: Bambang-Said Memang Pasangan Underdog

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ketua Tim Sukses Bambang-Said, Pramono Anung

Laporan Wartawan Tribunnews.com Reza Gunadha

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Tim Sukses Bambang Dwi Hartono-Said Abdullah mengaku, tak kaget terhadap perolehan suara pasangan nomor urut 3 itu yang jeblok dalam Pilgub Jatim, Kamis (29/8/2013).

"Dari awal, kami sadar bahwa pasangan Bambang-Said adalah underdog, tidak diunggulkan," kata Ketua Tim Sukses Bambang-Said, Pramono Anung, Kamis (29/8/2013) sore.

Namun, Pramono menilai, persentase suara yang diperoleh pasangan tersebut menurut sejumlah lembaga survei cukup tinggi.

Bahkan, melebihi persentase yang diprediksikan tim sukses. "Kalau dibandingkan dengan perhitungan kami, perolehan suaranya naik sampai 300 persen," imbuhnya.

"Ini artinya, mesin partai berjalan dan sudah berupaya maksimal. Kami mengambil hikmahnya, yakni PDI Perjuangan di Jawa Timur sudah siap untuk menghadapi Pemilu dan Pilpres 2014," tandasnya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini