News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Penderes Nira Tiba-tiba Stroke di Atas Pohon Kelapa

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Mereka memboyong peralatan lengkap lantaran proses evakuasi dengan cara manual gagal dilakukan.

Pukul 20.10 WIB, tim ini mulai melakukan proses evakuasi dalam situasi menegangkan. Wajar saja, kasus kedaruratan ini langka terjadi.

Seorang anggota TRC, Ibnu Hisyam Zain, menjadi eksekutor untuk menjalankan misi berat tersebut.

Tim itu memilih teknik evakuasi vertikal rescue (lowering) atau menurunkan korban dari ketinggian ke tempat lebih rendah.

Setelah pengaman dipasang pada titik-titik tertentu, Ibnu mengevakuasi Ruswanto dengan cara membopong tubuhnya.

Terikat tali pengaman, Ibnu menuruni pohon penuh kehati-hatian.

Setelah hampir satu jam, proses evakuasi sukses.

Tubuh Ruswanto berhasil diturunkan. Warga yang menyaksikannya langsung bertepuk tangan gembira. (tribunjateng/khoirul muzaki/BPBD Banyumas)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini