TRIBUNNEWS.COM - Sejumlah warga yang tergabung dalam satu lembaga swadaya masyarakat mendatangi pabrik PT Indo Bharat Rayon di Desa Cilangkap, Purwakarta.
Mereka marah karena pabrik tekstil itu diduga telah mencemari lingkungan sekitarnya karena membuang limbah secara sembarangan.
Unjuk rasa ini dipicu adanya 11 warga desa yang keracunan. Warga diduga keracunan gas karbon yang keluar dari mesin pabrik.(*)
BERITA REKOMENDASI