TRIBUNNEWS.COM - AKBP Bambang Wijanarko dicopot dari jabatannya sebagai Kapolres Pangkep, Sulawesi Selatan.
Tribun-Video.com melansir TribunTimur.com, Rabu (11/7/2018), pencopotan tersebut berdasarkan Surat Telegram Rahasia Kapolri nomor ST/1679/VII/KEP./2018.
Dia dicopot karena diduga berselingkuh dengan staf Polres Pangkep.
Di depan para anggotanya saat lepas sambut pada Selasa (10/7/2018), dia pun mengaku bersalah dan meminta maaf.
SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>
BERITA REKOMENDASI