Napi Lapas Kutacane Kabur

Kronologi Puluhan Napi Lapas Kutacane Kabur, Jebol Pagar hingga Lewat Atap, Baru 12 yang Ditangkap

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Nuryanti
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

NAPI KABUR - Puluhan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIB Kutacane, Aceh Tenggara dikabarkan melarikan diri pada Senin (10/3/2025) sore jelang berbuka puasa.
NAPI KABUR - Puluhan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIB Kutacane, Aceh Tenggara dikabarkan melarikan diri pada Senin (10/3/2025) sore jelang berbuka puasa.

"Lagi mengamankan ini (narapidana yang kabur)" jawabnya singkat saat dikonfirmasi.

Di sisi lain, Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Provinsi Aceh, Yan Rusmanto menjelaskan ada 50 napi yang kabur.

Yan menjelaskan, ada 12 narapidana yang sudah berhasil diamankan.

Artinya ada 38 napi yang masih belum ditangkap.

"Jumlah narapidana kabur 50 orang," kata Yan Rusmanto.

"Yang belum tertangkap 38 orang," tambahnya.

Dalam kesempatan yang sama, Yan menjelaskan napi di dalam lapas sebelumnya ada 368 orang, setelah insiden tersebut, lapas dihuni oleh 318 orang.

Sebagian artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul Breaking News - Puluhan Napi Lapas Kelas IIB Kutacane Kabur Jelang Buka Puasa, Aksinya Terekam Video

(Tribunnews.com/ Siti N) (Serambinews.com/ Asnawi Luwi)(Kompas.com/ Rachmawati)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!

Berita Populer

Berita Terkini