Ia tercatat pernah mengikuti beberapa kompetesi junior, mulai dari Sirkuit Nasional U-15, U-13 Milo School Competition, Victor Exist Jakarta Open Junior Championships 201, sampai USM Flypower open 2016.
Selain itu, dia juga berhasil lolos ke 8 besar dalam Kejuaraan Bulutangkis Daihatsu Astec Open 2016 yang diselenggarakan di Gelora USM tgl 7-10 September 2016 silam.
2. Suka Traveling
Remaja satu ini ternyata juga sangat suka traveling.
Bersama keluarganya, ia kerap berlibur ke luar negeri.
Seperti Singapura dan Jepang.
3. Hobi Fingerboard
Selain bulutangkis, ada satu olahraga lagi yang digemari Ayman.
Adalah finger board yaitu bermain papan luncur dengan menggunakan jari tangan.
Unik banget ya guys?
4. Kerap Foto bareng Pemain Bulutangkis Dunia
Adik Aishameglio ini termasuk sangat beruntung guys.
Pasalnya ia pernah berfoto dengan beberapa atlet bulutangkis ternama dunia.
Seperti Lee Chong Wei dan Viktor Axelsen.
5. Akrab dengan Sang Kakak
Putra bungsu Duta ini juga dikenal sebagai penyayang keluarga.
Ia sangat dekat dan akrab dengan sang kakak, Aishameglio.
Keduanya kerap menghabiskan waktu bersama.
(Tribunnews.com/Fathul Amanah)