Sementara Manchester United perlu ekstra waspada ketika menjamu Valencia malam nanti.
BACA: Jadwal Liga Champions Malam Ini: Juventus Bakal Tampil tanpa Cristiano Ronaldo
Terlebih usai yim besutan Jose Mourinho ini baru mengalami kekalahan 1-3 atas West Ham United pada pekan ketujuh Liga Premier.
Pertarungan grup H Liga Champions ini akan disiarkan secara langsung di RCTI.
Berikut jadwal siaran langsung Liga Champions matchday kedua:
Selasa, 2 Oktober 2018
Juventus vs Young Boys pukul 23.30 WIB
Rabu, 3 Oktober 2018
Manchester United vs Valencia pukul 02.00 WIB
Bayern Muenchen vs Ajax pukul 02.00 WIB (Delay pukul 04.00 WIB di RCTI)
Berikut jadwal lengkap Liga Champions matchday 2:
Selasa, 2 Oktober 2018
Hoffenheim vs Manchester City pukul 23.55 WIB
Juventus vs Young Boys 23.55 WIB
Rabu, 3 Oktober 2018