News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kesehatan

10 Tanda Tubuhmu Banyak Konsumsi Garam, Termasuk Sulit Berpikir dan Kram Otot

Penulis: Miftah Salis
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

10 Tanda Tubuhmu Banyak Konsumsi Garam, Termasuk Sulit Berpikir dan Kram Otot

TRIBUNNEWS.COM - 10 kondisi ini menjadi tanda-tanda tubuhmu mengalami kelebihan dalma konsumsi garam.

Garam menjadi bumbu paling mendasar dalam setiap masakan di seluruh dunia.

Ternyata terlalu banyak mengkonsumsi garam tidak baik untuk kesehatan.

Seiring berjalannya waktu, kelebihan garam dapat menimbulkan beberapa risiko kesehatan.

Berikut 10 tanda tubuhmu kebanyakan mengkonsumsi garam dilansir Tribunnews.com dari Wittyfeed, Jumat (7/12/2018).

1. Kesulitan berpikir

10 Tanda Tubuhmu Banyak Konsumsi Garam, Termasuk Sulit Berpikir dan Kram Otot (bmmagazine.co.uk)

Saat kamu merasa kebingungan dan hal ini muncul terlalu sering, segera periksakan dirimu ke dokter.

Gara yang berlebihan tidak hanya mempengaruhi otakmu, tetapi juga membuatmu lemah dalam waktu yang lama.

2. Dehidrasi sepanjang waktu

10 Tanda Tubuhmu Banyak Konsumsi Garam, Termasuk Sulit Berpikir dan Kram Otot (healthtap.com)

Berhati-hatilah saat kamu mengalami dehidrasi sepanjang waktu.

Kemungkinan besar kamu terlalu banyak mengkonsumsi garam.

Konsumsi garam yang berlebih membuat air keluar dari sel sehingga mengaktifkan pusat rasa haus di otak.

Sodium juga mengacaukan keseimbangan cairan dalma tubuhmu.

3. Bengkak

10 Tanda Tubuhmu Banyak Konsumsi Garam, Termasuk Sulit Berpikir dan Kram Otot (www.wikihow.com)
Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini