1. The Gunners hanya kehilangan satu dari enam Derby London musim ini, yakni saat kalah 3-2 saat lawan Chelsea di Stamford Bridge.
2. Arsenal tanpa kemenangan dalam empat pertandingan tandang yang mereka jalani di Liga Inggris.
3. Pierre-Emerick Aubameyang telah mencetak gol dalam empat Derby London terakhirnya di Liga Inggris, dengan total enam gol dan dua assist.
4. Arsenal telah mencetak gol dalam 20 pertandingan Liga Inggris, 32 gol tercipta pada babak kedua.
Lebih banyak dari pada tim papan atas lainnya.
5. Arsenal telah mencetak 22 gol tandang musim ini, mereka berada di bawah Tottenham dengan 28 gol.
Pertandingan nanti diprediksikan akan berjalan menarik.
Dilihat dari kondisi tim yang sedang tidak stabil tapi antusias untuk meraih kemenangan.
Pertandingan West Ham Vs Arsenal akan berlangsung pada Sabtu (12/1/2019) pukul 19.30 WIB.
Baca: 6 Fakta Bursa Transfer Persebaya, Hansamu Merapat, Kemungkinan Bek Persib, hingga Andik Menangis
Live Streaming BeiN Sport
Selain Maxstream, jaringan televisi BeiN juga menyediakan Live Streaming via paket berlangganan BeiNConnect yang bisa dinikmati via ponsel maupun desktop.
BeiNConnect menyediakan beragam paket berlangganan mulai Rp 10 ribu per hari, Rp 75 ribu per bulan hingga Rp 599 ribu per tahun.
Pelanggan cukup mendaftar di ponsel, mengisi data diri lalu memilih metode pembayaran untuk menyaksikan Live Streaming pertandingan-pertandingan Liga Inggris, Liga Italia, Liga Spanyol hingga Liga Prancis.
Statistik Pertandingan: