Memasuki 30 menit babak pertama berjalan, Bali United masih dominan dan terus menekan pertahanan tuan rumah.
Baca: Persija Jakarta Sebut PSSI Lalai di Balik Kegagalan Macan Kemayoran Mainkan Pemain Asing
Akhirnya Bali United sukses menggandakan keunggulan melalui sontekan Malvin Platje dari jarak dekat di menit 31.
Skor berubah menjadi 0-2.
Bali United nyaris mengubah kedudukan menjadi 0-3 andai sepakan Miftahul Hamdi tidak melambung tipis di atas mistar gawang Blitar United.
Skor 0-2 menjadi hasil dari babak pertama.
BERITA REKOMENDASI
(Tribunnews.com/Gigih)