Sehingga Rennes mendapatkan tendangan bebas atas pelanggaran yang dibuat oleh Arsenal.
Saat melakukan tendangan bebas, dua pemain Rennes masuk dalam zona offside.
Pada menit ke-30, lewat tendangan bebas Arsenal mencoba mencetak gol saat bola di terima oleh Torreira kemudian di operkan kepada Mustafi.
Namun saat bola ditendang Mustafi, bola tersebut masih mengenai mistar gawang.
Baca: Jadwal Liga Inggris Pekan 30, Bigmatch Arsenal vs Manchester United akan Disiarkan di RCTI
Baca: Jadwal Liga Inggris Pekan 30, Arsenal vs Manchester United Disiarkan di RCTI
Kartu kuning diberikan kepada Sokratis pada menit ke-34, saat melakukan pelanggaran terhadap pemain Rennes.
Rennes pun kembali mendapatkan tendangan bebas.
Tendangan bebas yang dilakukan oleh Ben Arfa, ternyata masih bisa dihalau oleh Petr Cech.
Pada menit ke-37, Benjamin Bourigeaud melakukan takle keras terhadap Torreira.
Sehingga, Benjamin Borigeaud harus diganjar oleh wasit dengan kartu kuning.
Baca: Jadwal Siaran Langsung Liga Europa Live di RCTI, Laga Renes vs Arsenal dan Chelsea vs Kiev
Baca: Arsenal Kembali Pantau Wonderkid Turki yang Bermain di AS Roma
Kartu merah diberikan kepada Sokratis di menit ke-40 setelah melakukan pelanggaran keras terhadap Ismaila Sarr.
Gol terjadi saat Rannes melakukan tendangan bebas lewat tendangan Benjamin Borigeaud di menit 42.
Dengan ini, Rennes mampu mengimbangi Arsenal dengan skor 1-1.
Di menit 45, Ismaila Sarr mencoba mencetak gol lewat umpan terobosan yang diberikan kepada Hunou.
Namun, tendangan Sarr tersebut masih melbar ke sisi kanan gawang.
Baca: Video - Tampak Jelas Tendangan Kung Fu Davinson Sanchez pada Kapten Arsenal
Baca: Klasemen Liga Inggris: Manchester City Kokoh di Puncak, Arsenal Tergusur Turun
Tambahan waktu tiga menit pun diberikan.
Hingga babak pertama berakhir, skor masih imbang 1-1.
Link live skor babak pertama pertandingan Liga Eropa antara Rennes vs Arsenal:
(Tribunnews.com/Whiesa)