News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

10 Film Nasional Tersukses Sepanjang Masa: Laskar Pelangi Raup Untung Ratusan Miliar

Penulis: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

TRIBUNNEWS.COM - Meski film Indonesia masih dinomorduakan, tidak sedikit dari karya anak bangsa yang mendulang sukses.

Bahkan, ada sejumlah film nasional hingga mencatat rekor dengan jumlah penonton dan pendapatan
luar biasa.

“Film bertema cinta masih mendominasi film-film Indonesia paling sukses. Dengan Ada Apa dengan Cinta 2 yang bakal rilis tahun ini, akankah film karya Riri Riza itu bakal mampu berkompetisi dengan
film-film terlaris selama ini?,” ungkap Sudhir Syal, Co-founder dan Managing Director BookMyShow Indonesia.

Berikut ini 10 film Indonesia teratas dengan pendapatan terbesar sepanjang masa berdasarkan data dari filmindonesia.or.id yang dirangkum BookMyShow Indonesia:

LASKAR PELANGI

Pendapatan: Rp 139 miliar

Sutradara: Riri Riza

Produser: Mira Lesmana

Cast: Ikranagara, Slamet Rahardjo Djarot, Mathias Muchus, Teuku Rifnu
Wikana

Film “Laskar Pelangi" yang dirilis pada 2008 merupakan adaptasi dari novel dengan yang berjudul sama.

Menceritakan tentang 9 orang murid yang bersekolah di SD Muhammadyah yang terletak di desa Gantong, Belitong.

Masalah muncul ketika ada berita dari Depdikbud Sumatera Selatan bahwa sekolah tersebut akan ditutup jika jumlah murid tidak mencapai 10.

Ketika Bapak Harfan selaku kepala sekolah hadir dalam upacara untuk memberikan pidato mengenai penutupan sekolah, 1 murid baru bernama Harun mendaftar dalam sekolah tersebut sehingga 10 murid itu diberi nama ‘Laskar Pelangi’ oleh Bu Muslimah selaku guru sekolah.

Film ini masih menjadi film Indonesia paling banyak ditonton hingga 4,6 juta orang.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini