Laporan wartawan Tribunnews.com, Ruth Vania
TRIBUNNEWS.COM - Meski rela dirias tebal untuk perannya di filmĀ "Guardians of the Galaxy Vol. 2", Zoe Saldana mengaku paling jarang merias wajah.
Padahal, Zoe Saldana tampil penuh riasan serba hijau di sekujur tubuh dan wajahnya sebagai tokoh Gamora.
Dalam wawancara eksklusif dengan Tribunnews.com di acara promosi film terbarunya tersebut, di Tokyo, Jepang, 12 April 2017, Zoe Saldana menjelaskan mengapa dirinya paling ogah dirias di luar syuting.
Film "Guardians of the Galaxy Vol. 2" dari Disney Studios akan hadir di bioskop-bioskop Indonesia mulai 26 April mendatang.
Simak selengkapnya dalam video di atas.(*)