News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

5 Artis Indonesia Ini Meninggal dalam Kondisi yang Prihatin Padahal Karier Mereka Dulunya Cemerlang

Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Laila Sari dan Pak Tile

Masih ingat pemeran Engkong di serial 'Si Doel Anak Sekolahan"?

Engkong Tile mencapai puncak kariernya setelah bermain apik serial yang menggambarkan kehidupan orang Betawi tersebut.

Cermelang bersama sinetron 'Si Doel Anak Sekolahan' tak membuat ekonomi Engkong mapan.

Semasa hidupnya, Tile memang dikenal sederhana.

Ia meninggal pada 2 November 1998 dalam kondisi kesulitan ekonomi.

3. M. Amin

M. Amin merupakan pemeran Om Jin dalam Film Jin dan Jun.

Film Jin dan Jun sangat populer pada tahun 90'an.

M. Amin sungguh apik memerankan Jin yang suka membawa Jun terbang dengan karpet ajaibnya.

Setelah kariernya meredup ternyata kondisi ekonomi Amin ikut turun.

Setelah itu ia dikabarkan hudp menderita.

Om Jin yang merupakan pria keturunan Pakistan ini menghabiskan masa tuanya di sebuah perumahan padat penduduk di Rawa Belong, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Menurut warga di wilayah itu, hidup M Amin sangat pas-pasan.

Bahkan untuk makan saja, terkadang ia harus utang di warung.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini