TRIBUNNEWS.COM - Gregory Junior Nwokolo atau Greg Nwokolo adalah pesepakbola Nigeria yang telah menjadi Warga Negara Indonesia.
Ia telah melalang buana di berbagai klub sepakbola liga 1 Indonesia.
Mulai PSIS Semarang, PSMS Medan, Persija Jakarta, Persebaya Surabaya, dan banyak lainnya.
Greg dikabarkan menikah dengan papan atas Indonesia, Kimmy Jayanti.
Melansir dari Tribun Jateng, Kimmy mengunggah foto dan video pernikahannya dengan Greg Nwokolo, Senin (21/5/2018).
SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>
BERITA REKOMENDASI