News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Beri Kado Ulang Tahun Mobil Mewah untuk Anak Ketiganya, Nikita Mirzani: Rezeki Arkana Strong Banget

Penulis: Bayu Indra Permana
Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Nikita Mirzani di PN Jakarta Selatan, Senin (20/4/2020).

"Waktu itu huru hara kan, laporan polisi banyak banget, yang niki dimaki di instagram sama geng-geng itu, tapi ya emang tuhan punya rencana Niki selalu apa yang nggak kita bayangin," bebernya.

Nikita Mirzani memuji anak laki-lakinya itu sudah menjadi anak yang kuat sejak berada di dalam kandungannya.

"Kalo arkana ini strongnya terlalu kelewatan, jadi niki kayak bersyukur aja gitu. Dia bisa melewati masa kritis," ucap Nikita.

Kini anak ke tiga Nikita Mirzani sudah menginjak usia satu tahun. Ia merayakan ulang tahun anaknya itu dengan membagikan 500 bingkisan sembako.

Tak hanya itu, Nikita Mirzani menyiapkan sebuah mobil mewah untuk hadiah ulang tahun Arakana Mawardi.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini