News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kabar Rachel Maryam Usai Disebut Koma, Sang Bayi Disorot, Tubuhnya Ada Lapisan Putih, Normalkah?

Penulis: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Politisi Rachel Maryam saat akan menyumbangkan suaranya pada Pilgub putaran kedua di TPS 18 Komplek DPR, Kalibata, Jakarta Selatan, Rabu (19/4/2017). Dalam kesempatan kali ini Rache, Maryam menggunakan suaranya untuk memilih calon Gubernur yang sesuai dengan hati nuraninya yaitu Anies-Sandi. Tribunnews/Jeprima

FYI ; Itu yang dinamakan Vernix caseosa adalah substansi lemak dan protein yang berguna untuk melindungi kulit bayi selama dalam kandungan dan mempermudah jalan lahir.

Untuk beberapa kelahiran, Vernix caseosa ini bisa luruh dengan sendirinya tapi ada pula yang menempel pada kulit bayi saat bayi lahir.

Tapi itu normal, kulit bayi akan bersih ketika dimandikan atau terkelupas dengan sendirinya sekitar 2 sampai 7 hari.

Nah, seperti dikutip GridHITS.id dari tabloid nakita, bayi normal kadang diselimuti lapisan lemak berwarna putih.

Lemak itu seperti gumpalan bedak yang menempel pada tubuh bayi.

Tak jarang ibu bayi heran bahkan panik kalau lemak ini tak menghilang dari tubuh mungil buah hatinya.

Seperti yang diungkapkan Lia Astiana.

Ia menanyakan, lemak berwarna putih yang menempel di seluruh tubuh dan kepala bayinya terlihat sangat jelas.

Menurut dr. Purnawan Senoajdi, SpOG, DTMH, lemak bayi ini dalam bahasa medis dinamakan vernix caseosa, yaitu lapisan lemak yang berguna untuk melindungi suhu tubuh bayi begitu pertama kali lahir, sehingga tidak terjadi hipotermia.

Purnawan seperti dikutip dari Tabloid Nakita memastikan vernix caseosa adalah normal.

Justru lemak bayi ini tidak boleh langsung dibersihkan.

Bayi baru lahir sebaiknya tidak segera dimandikan.

"Jika vernix caseosa dibersihkan sedangkan bayi belum mulai beradaptasi, maka suhu tubuh bayi akan tiba-tiba turun dan terjadi hipotermia. Biarkan selama 2 jam pertama," saran Purnawan.

Lantas, bagaimana dengan saran meminum air kelapa selama hamil apakah bisa mengurangi lemak pada bayi?

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini