News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kabar Artis

Pernah Undang Lutfi Agizal ke Kanal YouTube-nya, Onadio Leonardo: Dia Pengin Jadi The Next Kak Seto

Editor: bunga pradipta p
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Aktor dan penyanyi Onadio Leonardo atau biasa disapa Onad mengaku menyesal ketika mengundang sosok Lutfi Agizal ke kanal YouTube-nya, kenapa?

"Yang gue takutin, kalimat yang bisa multitafsir ini untuk menghujat orang, just it," kata Lutfi Agizal.

"Edukasi gue ini mengangkat untuk orang lebih berpikir lagi ketika menggunakan kalimat apa pun, salah satunya anjay, untuk mempertimbangkan lagi," ucap Lutfi Agizal melanjutkan.

Perbincangan publik soal kata "anjay" diketahui menjadi ramai setelah Lutfi Agizal menyampaikan keresahannya.

Lutfi merasa miris ketika mendengar anak-anak Indonesia berbicara dengan kata tersebut.

Menurut kekasih anak penyanyi Iis Dahlia bernama Salshadila Juwita itu, kata "anjay" dapat merusak moral bangsa.

Lutfi mengadu ke Komnas Anak dan Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) agar kata tersebut dikaji ulang pemakaiannya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Onad Menyesal Undang Lutfi Agizal di Kanal YouTube-nya, Kenapa? dan Soal Polemik Kata "Anjay", Lutfi Agizal: Ini Kepedulian Gue sebagai Anak Bangsa

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini