Bahkan, ia meminta warganet untuk berhenti menghujat Nissa Sabyan.
Bukannya sedih dan terpuruk setelah Ayus Sabyan selingkuh, dia malah terlihat menikmati suasana dengan buah hatinya setelah sidang cerai.
Bak menghilangkan stres, diketahui Ririe Fairus dan keluarganya tengah berlibur.
Hal itu diketahui dari unggahannya di akun Instagram pribadi miliknya, @ririe_fairus.
Foto ini diunggah Ririe Fairus seusai sidang perceraiannya dengan Ayus Sabyan.
Dalam posting-annya, ia mengunggah foto terbaru dengan kedua buah hati tercinta.
Unggahan Ririe Fairus tersebut sontak dibanjiri doa dan dukungan dari para netizen.
Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Video Klip Sapu Jagat Nissa Sabyan Panen Dislikes 24 Ribu, Masih Ramai Komentar Isu Perselingkuhan