News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Angkat Kisah Anak-anak Papua, Film Berjudul "Sepeda Presiden" Segara Diproduksi

Penulis: M Alivio Mubarak Junior
Editor: Willem Jonata
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Para cast dan kru sat Konferensi Pers Jelang Syuting Film Bertajuk Sepeda Presiden, di Djakarta Theater XXI, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (28/9/2021).

Sederet aktor ternama Indonesia ikut membintangi film Sepeda Presiden, seperti Ariel Tatum, Sita Nursanti, Ian William, Joanita Idol.

Tak hanya itu, film ini juga melibatkan anak-anak asli Papua, yakni Arnol Aner Asmuruf sebagai Saulus, Elias Fortunatus Padwa sebagai Edo dan Franken Philipus Anthonio Ramandei sebagai Uben, yang cerdas dan berbakat. 

Film Sepeda Presiden juga menggandeng Swastika Nohara yang dipercayakan sebagai penulis skenario dan Kakak Bona selaku penulis lagu dan original soundtrack film ini.

Sebagai tambahan, film Sepeda Presiden adalah film anak dan keluarga yang penuh dengan kelucuan, kegembiraan dan lagu lagu indah serta peristiwa kemanusiaan yang hangat. 

"Disinilah Sepeda Presiden mengangkat kisah anak-anak Papua dengan segala aspek kehidupan mereka," ucap Avesina.

Avesina sendiri diketahui sudah memproduseri sederet film anak-anak, seperti Laskar Pelangi (2008), Garuda di Dadaku (2009), Ambilkan Bulan (2012), Sepatu Dahlan (2014) dan beberapa film lainnya Perahu Kertas (2012), Madre (2013), Toba Dreams (2015), Hujan Bulan Juni (2017), Serigala Langit (2021).

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini