News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Rangkuman Tokyo Revengers Season 1 Episode 13-20, Tragedi Halloween Berdarah Baji Keisuke

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Wahyu Gilang Putranto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bloody Halloween Tokyo Revengers

Ia menjadi terpidana mati karena membunuh seseorang dan tidak menyesal melakukannya.

Draken memberitahu Takemichi jika Kisaki menargetkan Takemichi untuk mati.

Mengetahui hal itu, Takemichi meminta bantuan Naoto untuk time leap ke masa lalu.

Awal keterlibatan Kisaki Tetta di Toman

Ketika kembali ke masa lalu, dia sedang bersama Mikey dan Draken, berencana pergi ke rapat Toman untuk mengumumkan Kapten divisi ketiga yang menggantikan Pah-chin yang di penjara.

Ternyata geng Moebius yang kalah saat bertempur dengan Toman kini bergabung.

Mikey menunjuk Kisaki Tetta sebagai Ketua divisi tiga Toman mewakili Moebius.

Sementara itu, Baji mengumumkan dirinya meninggalkan Toman dan bergabung dengan Valhalla.

Mikey mengangkat Takemichi menjadi anggota Toman di bawah pasukan Mitsuya (divisi dua) dan memintanya membawa Baji kembali ke Toman.

Takemichi menemukan sebuah foto yang jatuh di depan kuil setelah rapat Toman.

Foto itu adalah Sano Manjiro (Mikey), Takashi Mitsuya, Pah-chin, Ryuguji Ken (Draken), Baji Keisuke, dan satu orang lagi yang tidak ia kenal.

Baca juga: Peluang Film Animasi Indonesia di Kancah Internasional, Mampukah Selevel Dengan Anime Jepang?

Keluarnya Baji Keisuke dari Toman dan bergabung ke Valhalla

Baji Keisuke IG @tokyo.revengers.en)

Pagi di sekolah, Takemichi menerima informasi tentang Valhalla dari temannya, Yamagishi, yang memiliki pengetahuan tentang berandalan.

Yamagishi menjelaskan Toman dipimpin oleh Mikey dan Draken serta membawahi lima divisi, masing-masing dengan 20 anggota.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini