News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Keluarga Kisahkan Perjalanan Cinta Rob Clinton dan Chelsea Islan, Berawal dari Sahabat Jadi Cinta

Penulis: Fauzi Nur Alamsyah
Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Chelsea Islan dan Rob Clinton Kardinal. Orangtua Rob Clinton, Elizabeth Kardinal menjelaskan awal kisah cinta putranya dengan Chelsea Islan.

"Chelsea sosok yang cantik, semua orang pasti sudah tahu dia cantik. Tapi dia seorang pribadi yang mandiri tentunya, tegas, dan low profile, pemalu sebenarnya tapi kok bisa main film saya juga bingung. Aslinya sebenarnya tuh orangnya pemalu sekali," papar Elizabeth Kardinal.

Chelsea Islan dan Rob Clinton menikah di Gereja Katedral Jakarta Pusat, Kamis (8/12/2022). (TRIBUNNEWS.COM/Fauzi Nur Alamsyah)

Kemudian, Elizabeth berharap putranya dan Chelsea Islan bisa menjalani hidup bahagia dan langgeng.

"Kami mohon dengan adanya ini bukan karena efforia dan siapa-siapa saja yang menyaksikan, tapi doa kami berdua semoga mempelai bisa hidup rukun, tak ada masalah-masalah, dan bisa menyelesaikan sampai maut memisahkan," pungkas Elizabeth.

Ibu Mertua Terpikat Sikap Pemalu Chelsea Islan

Ibu Rob Clinton Terkesan dengan Sikap Chelsea Islan yang Pemalu, Sempat Bingung Bisa Jadi Bintang Film

Bintang film Chelsea Islan resmi dinikahi oleh Rob Clinton Kardinal pada Kamis (8/12/2022).

Pernikahan Chelsea Islan dan Rob Clinton digelar di Gereja Katedral Jakarta Pusat.

Baca juga: Impian Chelsea Islan Terwujud Usai Menikah di Gereja Katedral 

Hari bahagia mereka dihadiri oleh kedua keluarga dan sahabat dekat Chelsea Islan dan Rob Clinton.

Elizabeth Kardinal ibu mertua Chelsea Islan terlihat begitu mengagumi kepribadian wanita yang kini telah menjadi menantunya itu.

"Chelsea ini mandiri, tegas dan low profile," kata Elizabeth Kardinal.

Bahkan Elizabeth menyebut menantunya itu memiliki kepribadian pemalu.

Karena kepribadia sang menantu ini membuatnya bingung mengapa Chelsea Islan bisa menjadi pemain film.

Kendati begitu, Elizabeth menilai sosok Chelsea Islan pas dengan karakter Rob Clinton yang dinilai kurang tegas saat mengambil keputusan.

"Chelsea juga ternyata pemalu, tapi kok bisa main film ya, itu yang saya bingung," kata Elizabeth Kardinal.

Baca juga: Chelsea Islan Resmi Dilamar Rob Clinton Kardinal, Usung Konsep Adat Jawa

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini