News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Sinopisis Film

Sinopsis Film Dead Man Down, Rencana Balasan Dendam dengan Sekelompok Kriminal

Penulis: Pondra Puger Tetuko
Editor: Arif Fajar Nasucha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Film Dead Man Down - Berikut ini sinopsis film Dead Man Down yang tayang di bioskop Trans TV malam ini pukul 23.45.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini sinopsis film Dead Man Down yang atyang di bioskop Trans TV malam ini, Senin (30/1/2023) pukul 23.45 WIB.

Film Dead Man Down bergenre thriller dan memiliki durasi tayang 1 jam 58 menit.

Disutradarai oleh Niels Arden Oplev, film Dead Man Down ini naskahnya ditulis JH Wyman.

Film Dead Man Down pertama kali dirilis pada tahun 2013 dengan tema seputar dunia kriminal dan dibintangi oleh Colin Farrell, Noomi Rapace, Terence Howard, Dominic Cooper, Isabelle Huppert, dan lainnya.

Film Dead Man Down mengisahkan tentang kasi balas dendam seorang pria yang kehilangan istri dan anaknya.

Baca juga: VIDEO Avatar: The Way of Water Masuk 4 Film Terlaris Sepanjang Sejarah.di Dunia

Sinopsis film Dead Man Down

Dikutip dari imdb, pria yang bernama Victor ini bersalah dari Hongaria yang berpindah ke New York bersama istri dan anaknya.

Kehdiupan keluarga Victor ini bahagia sejak di Hongaria.

Namun, seketika kehidupan Victor hancur setelah kepergian istri dan anaknya yang meninggal karena dibunuh sekelompok kriminal.

Sekelompok kriminal yang membunuh itu bernama Alphonse.

Mengetahui hal tersebut, Victor pun merasa hancur dan memiliki rencana untuk balas dendam kepada sekelompok kriminal itu.

Diawali dengan Victor yang menyusup ke dalam kelompok kriminal tersebut.

Diketahui, Beatrice tidak sengaja melihat Victor saat dia sedang menyusun rencana balas dendamnya.

Beatrice ini wanita yang tinggal di seberang apartemennya Victor.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini