"Ya ngapain sih cepat-cepat kita kan nggak ada cut off time, lihat-lihat dulu dong pemandangan," timpal Nirina.
Bahkan, kata Ernest, Nirina pun sempat ngambek dan tak mau melanjutkan perjalanannya.
"Berantem benar-benar yang 'aku nggak ma nerusin, aku mau pulang, kamu aja yang lanjutin sendiri'."
"Itu di Purworejo, terus kayak lah gue mau nagapain gitu, asli ngambek," ujar Ernest.
Ernest pun menganggap pada saat itu dirinya dan Nirina memang sedang dalam keadaan yang capek hingga tak bisa mengontrol emosi satu sama lain.
"Itu karena capek kali ya," pungkasnya.
(Tribunnews.com/Ifan)