News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Serial Netflix

5 Film Dokumenter yang Tayang di Netflix pada Januari 2024, Ada Bitcoinned hingga Break Point S2

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Yurika NendriNovianingsih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

5 film dokumenter yang tayang di Netflix pada Januari 2024. Akan tayang Bitcoinned, Break Points S2 hingga Alexander the Great.

Sinopsis:

Six Nations adalah kompetisi tahunan yang dinanti-nantikan oleh para penggemar Rugby di seluruh dunia saat enam tim paling elit di Eropa saling berhadapan.

Sehingga dalam dokumenter ini berfokus pada momen kompetisi untuk memperebutkan piala Kejuaraan Six Nations 2023.

5. Alexander the Great

Tanggal tayang: 31 Januari 2024

Sinopsis:

Dokumenter ini mengisahkan seputar kehidupan luar biasa dari salah satu penguasa terbesar Yunani Kuno, Alexander the great.

Lebih dari dua milenium setelah kematiannya, sang penakluk yang menyatukan salah satu kerajaan terbesar dalam sejarah masih merupakan tokoh sejarah yang luar biasa.

Februari lalu, sekelompok arkeolog menemukan makam Alexander the great yang hilang.

Penemuan luar biasa setelah lebih dari 20 tahun penelitian di sekitar Alexandria, Mesir .

(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini