TRIBUNNEWS, COM. JAKARTA - Ketua Umum KONI Pusat Tono Suratman, Jumat (10/4), mengukuhkan kepengurusan Cricket Indonesia 2015-2019.
Pengurus Pusat Persatuan Cricket Indonesia (PP PCI) diketuai oleh Aziz Syamsuddin, Ketua Komisi III DPR RI.
Acara pelantikan PP PCI 2015-2019 ini dihadiri sejumlah kolega Aziz Syamsuddin di Senayan, diantaranya Ketua DPR RI Setya Novanto, dan Wakil Ketua MPR Mahyudin.
Beberapa anggota DPR RI ikut masuk dalam kepengurusan. Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Rita Widyasari, menjadi bendahara.
PP PCI 2015-2019
KETUA UMUM: Aziz Syamsuddin
WAKIL KETUA UMUM: Abhiram Sing Yaday
SEKRETARIS JENDERAL: Arsyad Achmadin
WAKIL SEKJEN: Amba Nathan
BENDAHARA: Rita Widyasari
WAKIL BENDAHARA: Katimo
BIDANG ORGANISASI: Sayed .M.Mulyadi
WAKIL KETUA: Andika Hazrumi-Supriyadi
BIDANG PEMBINAAN PRESTASI: Albert W.A.Tangkudung
WAKIL KETUA: Soni Hawoe-Zulkifli-Luky Afari
BIDANG PENELITIAN & PENGEMBANGAN: M.Yunus
WAKIL KETUA: Wahyuningtyas-Masri Yunianto-Arif Rubiyanto
BIDANG MEDIA, HUMAS & PROMOSI: Priskila Evalianitha
WAKIL KETUA: Patria Pinandhita Ginting Suka-Suwarso-Arif Hidayat
BIDANG HUKUM: Indra Prasetia:
WAKIL KETUA: Theresia Maria-Irfan Ardiansyah. tb