Posisi kedua ditempati pegolf pelatnas Kevin Caesario Akbar (Jabar) dengan total pukulan, 71 (-1).
Sedangkan posisi ketiga dengan total pukulan 74 (over, +2) ditempati lima pegolf, yakni Bradly Taslim (DKI), Roger Christo Lianto (Jatim), Dominikus Glenn Yuwono (DKI Jakarta), Alfred Raja Sitohang (Jabar), M. Rifqi Alam Ramadhan (DKI Jakarta).
Sedangkan untuk putri, posisi pertama ditempati Michela Tjan (DKI) dengan total pukulan 69 (under,-3).
Posisi kedua oleh Patricia Sinolungan (Jabar/poin 71, -1) dan peringkat ketiga ditempati pegolf pelatnas asal DKI Jakarta, Rivani Adelia Sihotang (74/over, +2).
Kemudian, hasil sementara babak 1 untuk beregu, posisi teratas oleh Jawa Timur terdiri dari Roger Christo Lianto (poin: 74) , Jose Suryadinata sebagai kapten tim (poin :78), Christoffer Goh (poin: 87) dengan total 152.
Posisi kedua oleh DKI Jakarta yang terdiri dari Stevanus Daniel Wirawan sebagai kapten tim (poin:78), Aqil Widyantoro (poin:79)dan M. Rifqi Alam Ramadhan (poin:74) dengan total 152.
Posisi ketiga ditempati oleh Kaltim didukung oleh Sudirman sebagai kapten tim (poin 75), Sainuddin Bob (poin: 81) dan Ramansyah (poin:85) dengan total 156.
Posisi keempat oleh Sumut yang terdiri dari Christianto Agit Sinuhaji (poin:86), Muhammad Raflisyah Sati sebagai kapten tim (poin:84) dan Syahrial (poin:90) dengan total 170.