Jadwal Pertandingan Australian Open 2019 Selasa 4 Juni: Pemain Ganda Campuran Lakoni Babak Pertama
TRIBUNNEWS.COM - Jadwal pertandingan bulutangkis Australian Open 2019 hari ini, Selasa 4 Juni 2019: pemain ganda campuran lakoni babak pertama.
Turnamen bulutangkis Crown Group Australian Open 2019 akan digelar mulai hari ini hingga Minggu, 9 Juni 2019 mendatang.
Turnamen bulutangkis Super 300 ini berlangsung di Quaycentre, Sydney, Australia.
Total hadiah yang diperebutkan yaitu 150 ribu dolar AS.
Indonesia mengirimkan 24 pemainnya di turnamen ini, dengan 3 pemain harus melalui babak kualifikasi terlebih dahulu.
Baca: 50 Ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1440 H/2019 Lengkap, Cocok untuk Dibagikan via WhatsApp & FB
Baca: Terduga Pelaku Bom Bunuh Diri di Kartasura Pernah Lama Tinggalkan Rumahnya Namun Tiba-tiba Muncul
Berikut daftar pemain Indonesia yang berpatisipasi dalam Australian Open 2019:
TUNGGAL PUTRA:
Chico Aura Dwi Wardoyo (Q)
Shesar Hiren Rhustavito
Jonatan Christie
Tommy Sugiarto
Anthony Sinisuka Ginting
TUNGGAL PUTRI:
Choirunnisa (Q)
Yulia Yosephin Susanto (Q)
Lyanny Alessandra Mainaky
Ruselli Hartawan
Gregoria Mariska Tunjung
Fitriani
GANDA PUTRA:
Akbar Bintang Cahyono/Muhammad Reza Pahlevi Isfahani
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto
Wahyu Nayaka/Ade Yusuf Santoso
Berry Angriawan/Hardianto
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
GANDA PUTRI:
Greysia Polii/Apriyani Rahayu
Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta
Yulfira Barkah/Jauza Fadhila Sugirato
Agatha Imanuela/Siti Fadia Silva Ramadhanti
GANDA CAMPURAN:
Akbar Bintang Cahyono/Annisa Saufika
Hafiz Faizal/Gloria Emanuella Widjaja
Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow
Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti
Berikut jadwal pertandingan wakil Indonesia di Australian Open 2019 hari ini, Selasa 4 Juni 2019:
** Hanya jadwal wakil Indonesia
** Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu
Babak Kualifikasi
10.35 / 07.35 WIB
Chico Aura Dwi Wardoyo vs Lee Hyun Il
11.20 / 8.20 WIB
Choirunnisa vs Sung Shuo Yun
12.20 / 9.20 WIB
Chiang Ying Li vs Yulia Yosephin Susanto
--
Baca: Terduga Pelaku Bom Bunuh Diri di Pos Polisi Kartasura Sehari-hari Bekerja Sebagai Penjual Gorengan
Baca: Viral Video Tangis dan Suara Lirih SBY di Akhir Pemakaman Ani Yudhoyono, Para Pelayat Menguatkannya
Babak Pertama
16.10 / 13.10 WIB
Akbar Bintang Cahyono/Annisa Saufika vs Lu Ching Yao/Lee Chia Hsin
16.10 / 13.10 WIB
Tontowi Ahmad/Winny Oktavina Kandow vs Chang Tak Ching/Ng Wing Yung
17.20 / 14.20 WIB
Kohei Gondo/Ayane Kurihara vs Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti
(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)