Unggulan keenam tersebut berhasil tumbangkan pasangan Kevin Sanjaya/Marcus Gideon.
Pasangan Fajar/Alfian sukses kalahkan Kevin/Marcus lewat dua gim langsung dengan skor 22-20 dan 21-17.
Hanya di sektor ganda putri tidak ada satu wakilpun Indonesia yang mampu melaju ke babak perempat final.
Baca: Jadwal Tanding Korea Open 2019: 3 Wakil Indonesia Hadapi Lawan Tangguh, Ganda Putra Perang Saudara
Baca: Jadwal & Link Live Streaming Perempatfinal Korea Open 2019: Hari Ini Marcus/Kevin vs Fajar/Rian
Jadwal Lengkap Wakil Indonesia di Babak Perempat Final Korea Open 2019, Jumat (27/9/2019).
Court 1:
14.20 WIB - Gregoria Mariska Tunjung vs Tai Tzu Ying (3/Taipei) - 22-24 dan 20-22
15.00 WIB - Jonatan Christie (4) vs Wang Tzu Wei (Taipei)
Court 2:
13.00 WIB - Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya (1) vs Fajar Alfian/Muhammad Rian (6) - 22-20 dan 21-17
13.40 WIB - Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (7) vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (1/China) - 10-21 dan 18-21
Court 3:
11-15 WIB - Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs He Ji Ting/DU Yue (China) - 26-24, 22-24. dan 22-20
11.55 WIB - Shesar Hiren Rhustavito vs Chou Tien Chen (2/Taipei) - 18-21 dan 9-21
Berikut Jadwal Lengkap Ajang Korea Open 2019: