Kerjasama yang baik Ardiansyah-Rio Pangestu-Subhan melahirkan gol keempat untuk Indonesia.
Australia memperkecil ketertinggalan menjadi 4-2 setelah Fogarty berhasil membobol gawang Ikhsan.
Terlecut akan gol balasan Fogarty, Indonesia menambah keunggulan hanya dalam kurun waktu dua menit, masing-masing dari Mochammad Iqbal dan Muhammad Subhan.
Sementara Australia kembali memperkecil defisit gol lewat aksei Gregory Giovenali.
Mochammad Iqbal menggenapkan golnya dalam laga ini jelang babak kedua usai, masing-masing di menit 39 dan 40.
Dengan begitu pemain bernomor punggung itu mencetak empat dalam laga ini sekaligus membawa Indonesia lolos ke semifinal AFF Futsal Championship 2019.
Starting Five Indonesia vs Australia
Indonesia
Muhammad Ikhsan Rahadian, Mochammad Iqbal, Marvin Alexa Wossiry, Andri Kustiawan, Bambang bayu Saptaji.
Australia
Gavin O'Brien, Gregory Giovenali, Wade Giovenali, Tobias Seeto, Daniel Fogarty.
Klasemen Grup A*
1. Thailand 3 3 0 0 33 1 +32 9
2. Myanmar 3 2 0 1 19 13 +6 6
3. Timor Leste 3 0 1 2 6 22 −16 1
4. Kamboja 3 0 1 2 7 29 −22 1
Klasemen Grup B*