News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

MotoGP 2019

Hasil FP 1 dan FP 2 MotoGP Malaysia 2019, Sirkuit Sepang, Quartararo Tercepat, Rossi di Tiga Besar

Penulis: Gigih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Hasil FP 1 dan FP 2 MotoGP Malaysia 2019, sirkuit Sepang, Live Streaming Trans 7, Quartararo tercepat, Rossi di tiga besar, Jumat (1/11/2019)

Memasuki lap kedua, Valentino Rossi masih terdepan diikuti Crutchlow dan Marquez di belakangnya.

Valentino Rossi (twittervalentinorossi)

Lap ketiga, Crutchlow mengambil alih posisi pertama setelah menyalip Rossi ditikungan tajam.

Tak lama berselang, pembalap Aprilia yakni Andrea Iannone gantian mengambil alih posisi terdepan.

Empat lap berjalan, Marc Marquez berhasil menyodok ke peringkat kedua setelah menyalip The Doctor.

Pertarungan sengit tersaji antara Crutchlow, Iannone, dan Marquez untuk memperebutkan posisi terdepan.

Setelah unggul di awal balapan, Valentino Rossi berada di posisi keenam ketika balapaan memasuki lap kelima.

Vinales mulai agresif, memasuki lap ketujuh pembalap Yamaha tersebut saat ini menempati posisi ketiga dibelakang Crutchlow dan Marquez.

Pembalap asal Spanyol, Maverick Vinales. (Instagram/maverick12official)

Satu lap kemudian, Vinales berhasil menyalip Maquez dan menempati posisi kedua.

Agresifitas yang ditunjukkan oleh Vinales membuatnya kembali berada diposisi terdepan setelah melewati Crutchlow di lap kesembilan.

Rossi yang mampu tampil ciamik di awal balapan harus berada diposisi ketujuh ketika balapan memasuki lap kesebelas.

Posisi ketiga hingga kelima saat ini ditempati oleh Crutchlow, Iannone, dan Alex Rins.

Tiga belas lap berlangsung, kini pertarungan sengit terjadi posisi terdepan antara Vinales dan Marquez.

Marc Marquez (ultimatemotorcycling.com)

Sedangkan, The Doctor mulai kembali menemukan performa terbaiknya dengan menerobos ke peringkat keempat.

Memasuki lap kelima belas, pertarungan sengit juga terjadi untuk memperebutkan posisi keempat.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini