News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Formula 1

Ferrari Bantah Tuduhan Max Verstappen soal Mesin yang Diubah

Editor: Bolasport.com
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Manajer Ferrari, Mattia Binotto (tengah), menjawab pertanyaan media bersama dua pembalapnya, Sebastian Vettel (kanan) dan Charles Leclerc (kiri).

TRIBUNNEWS.COM - Tim Ferrari membantah tuduhan Max Verstappen (Red Bull) soal penggantian mesin pada Formula 1 GP Amerika Serikat, Minggu (3/11/2019).

Sebelumnya, Max Verstappen menyebut Ferrari terindikasi melakukan perubahan pada daya mesin.

Mesin mobil Ferrari tengah berada dalam sorotan setelah mengalami peningkatan pada kompetisi 2019 usai jeda musim panas.

Red Bull dan Verstappen meminta FIA melakukan klarifikasi kepada Ferrari terkait dugaan tim Kuda Jingkrak melakukan strategi ilegal untuk menaikkan performa mereka.

Verstappen dalam wawancara dengan stasiun televisi Belanda seperti menguatkan tuduhan tersebut.

"Kalau Anda curang Anda akan kesulitan," ujarnya.

Mattia Binotto buka suara soal tuduhan tersebut.

"Tipe-tipe komentar seperti ini sangat keliru. Komentar demikian tidak bagus untuk olahraga dan menurut saya semua orang harus berhati-hati," tutur Binotto.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini