Mulai dari Aprilia Manganang, Yolla Yuliana, Tri Retno Mutiara hingga Legisya.
Dilihat dari papan klasemen, tentu saja JPP jauh lebih baik, dimana menghuni urutan kedua dengan koleksi 9 angka.
Adapun Tri Retno dkk dari empat pertandingan yang dilakoni mengemas 6 poin, dan berada di posisi ketiga.
Laga big match akan tersaji antara Palembang Bank Sumsel Babel (PBS) kontra Surabaya Bhayangkara Samator (SBS).
Baca: Jadwal Proliga 2020, Jumat 28 Februari, Mulai Pukul 16.00 WIB: Lamongan Sadang MHS vs Jakarta BNI 46
Baca: UPDATE Hasil Proliga 2020, Lamongan Sadang MHS Kena Comeback, Jakarta BNI 46 Menang Dramatis
Berstatus sebagai juara bertahan, SBS kesulitan menunjukkan performa gemilang di putaran pertama.
Alhasil, tim yang dihuni deretan pemain timnas Indonesia itu hanya sanggup menempati urutan keempat.
Tim asuhan Ibarsjah Djanu itu mengeoleksi 7 poin dari lima laga yang telah dilakoni.
Klasemen Proliga 2020 Putaran Pertama:
Putra:
1. Jakarta BNI 46 (14 poin) (6)
2.Jakarta Pertamina Energi (13 Poin) (5)
3. Palembang Bank Sumbel Babel (7 poin) (5)
4. Surabaya Bhayangkara Samator (7 poin) (5)
5. Lamongan Sadang MHS (5 poin) (6)