Rinciannya, Marquez absen di empat balapan dan satu kali tidak bisa menyelesaikan race.
Empat seri yang tak diikuti oleh kakak kandung dari Alex Marquez itu di antaranya GP Andalusia, Ceko, Austria, dan Styria.
Saat ini, pemuncak klasemen MotoGP 2020 masih dimiliki oleh Fabio Quartararo dari Yamaha Petronas SRT.
Pebalap berjuluk El Diablo itu membukukan 67 poin.
Sedangkan di posisi kedua diduduki oleh rider Ducati Corse, Andrea Dovizioso dengan mengemas 56 poin.
Adapun urutan ketiga, Maverick vinales dari Yamaha membukukan 48 poin.
Klasemen MotoGP 2020 Usai MotoGP Austria
1. Fabio Quartararo 67 poin
2. Andrea Dovizioso 56 poin
3. Maverick Vinales 48 poin
4. Brad Binder 41 poin
5. Valentino Rossi 38 poin
6. Takaaki Nakagami 37 poin
7. Jack Miller 36 poin