News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

MotoGP

Jadwal MotoGP Aragon 2020, Live Streaming Trans7, Comeback Jorge Lorenzo

Editor: Gigih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Maverick Vinales, Valentino Rossi, dan Jorge Lorenzo di Sepang, Malaysia, pada Februari 2020.

TRIBUNNEWS.COM -Berikut adalah jadwal MotoGP Aragon 2020 yang akan digelar pada Minggu (18/10/2020).

Pada race kali ini, Valentino Rossi dipastikan absen karena positif COVID-19.

Penggantinya adalah mantan pembalap Yamaha, Jorge Lorenzo yang akan melakukan comebacknya dalam race kali ini.

MotoGP Aragon 2020 akan disiarkan langsung di Trans7 dan bisa diakses secara streaming.

Jadwal dan link live streaming bisa diakses di akhir berita

Baca juga: Akui Tak Lakukan Kontak Fisik & Terus di Rumah, Ini Kronologi Valentino Rossi Terpapar Covid-19

Baca juga: Nasib Sial Valentino Rossi, Sudah Jatuh Kini Tertimpa Covid-19

Dengan dinyatakannya Valentino Rossi positif Covid-19, muncul pertanyaan baru terkait siapa yang akan menjadi penggantinya.

Kabar buruk menerpa kubu Monster Energy Yamaha, di mana Valentino Rossi dinyatakan terpapar Covid-19, Kamis (16/10/2020).

Dengan situasi tersebut, Rossi dipastikan absen dalam MotoGP Aragon 2020, Minggu (18/10/2020).

Hingga saat ini belum terdapat kepastian untuk kembalinya Valentino Rossi ke atas lintasan.

Situasi tersebut membuat Yamaha mau tak mau harus mencari pengganti dari The Doctor.

Kabar yang beredar, nama Jorge Lorenzo santer akan menjadi pembalap pengganti di Monster Energy Yamaha.

Seperti yang kita tahu, Lorenzo kini telah menjadi test rider Yamaha.

Lorenzo sebenarnya dijanjikan mendapat wildcard dan berkesempatan membalap di Barcelona.

Monster Energy Pembalap Italia dari Yamaha, Valentino Rossi, membalap selama sesi latihan bebas MotoGP ketiga dari Moto Grand Prix de Catalunya di Sirkuit Catalunya pada 26 September 2020 di Montmelo di pinggiran Barcelona. LLUIS GENE / AFP (LLUIS GENE / AFP)

Akan tetapi, akibat pandemi Covid-19, rencana tersebut tak bisa terealisasi.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini