News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

LIVE Streaming TVRI Semifinal Thailand Open, Leo/Daniel Lawan Wakil Malaysia, Ginting vs Axelsen

Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

LIVE Streaming TVRI Semifinal Thailand Open - Pebulutangkis Anthony Sinisuka Ginting saat melawan wakil Denmark Viktor Axelsen pada babak semi final Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (18/1/2020). Anthony Ginting melaju mulus ke final indonesia Masters 2020 usai mengalahkan Vixtor Axelsen dua gim dengan skor 22-20 dan 21-11. Tribunnews/Jeprima

TRIBUNNEWS.COM - Live streaming semifinal Thailand Open 2021 di TVRI tersedia dalam berita ini.

Jadwal semifinal Thailand Open 2021 akan berlangsung di Impact Arena, Bangkok, Sabtu, (16/1/2021) mulai pukul 11.00 WIB.

Semifinal Thailand Open 2021 bisa disaksikan langsung atau live streaming TVRI Nasional dan TVRI Sport-HD.

Sebanyak empat wakil Indonesia lolos ke babak empat besar setelah melewati hadangan para lawan di babak perempat final, Jumat 15 Januari 2021.

Baca juga: REKAP Hasil Perempat Final Thailand Open, 4 Wakil Indonesia Lolos, Leo/Daniel Tumpuan Ganda Putra

Baca juga: Jonathan Christie Tersingkir di Perempatfinal Thailand Open I 2021, Lagi Tak Enak Badan

Keempat sektor yang lolos yakni masing-masing satu tunggal putra, ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran.

Yakni, Anthony Sinisuka Ginting, Praveen Jordan/Melati Daeva, dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, dan Greysia Polii/Apriyani Rahayu.

Di babak empat besar, lawan-lawan tangguh telah menunggu.

Lawan para wakil Indonesia di babak semifinal dapat di lihat di bagian akhir artikel ini.

Hasil Perempat Final

Di babak perempat final, ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu melengkapi wakil merah putih yang lolos ke babak empat besar.

Pada babak 8 besar, Greysia/Apriyani menang atas wakil Malaysia, Pearly Tan/Thinaah Muralitharan.

Unggulan kelima tersebut mengalahkan Peraly/Thinaah dengan rubber game, 21-15 21-12.

Tiga wakil lainnya yang lolos ke babak semifinal, yakni Anthony Sinisuka Ginting yang mengalahkan wakil Denmark, Ramsus Gemke (Denmark).

Ginting menang dengan rubber game setelah Gemke tampak loyo di set ketiga.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini