An pertama kali mengenal olahraga panahan saat ia duduk di bangku sekolah dasar.
Awalnya, An bergabung dengan klub panahan yang baru didirikan di sekolahnya karena ingin mendapat makanan ringan.
Namun, karena hanya ada tim putra, ia dan orang tuanya pun meminta izin pada sekolah agar diperbolehkan bergabung.
An lolos mengikuti Olimpiade Tokyo 2021 setelah ia masuk tiga besar pada uji coba seleksi nasional.
Ambisinya memperoleh medali emas pada Olimpiade 2021 pun terpenuhi.
Ia adalah orang Korea Selatan pertama yang sukses meraih tiga medali emas sekaligus di Olimpiade 2021.
Baca juga: Live Streaming TVRI Final Olimpiade 2021, Greysia/Apriani vs Chen/Jia, Emas Pertama untuk Indonesia
Baca juga: Jadwal Angkat Besi Olimpiade Tokyo 2021 Sore Ini: Nurul Akmal Berpotensi Bawa Pulang Medali Emas
(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)