News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Indonesia Open 2021

Drama Indonesia Open 2021 Hari Ini: Nasib Pahit Pemenang Medali Olimpiade, Peluang Minions & Fajri

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Reaksi Lee Yang dari Taiwan setelah mendapatkan poin dengan Wang Chi-lin (kiri) dari Taiwan dalam pertandingan semifinal bulu tangkis ganda putra melawan Mohammad Ahsan dari Indonesia dan Hendra Setiawan dari Indonesia selama Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sports Plaza di Tokyo pada 30 Juli , 2021.

TRIBUNNEWS.COM - Hasil mengejutkan mewarnai pertandingan sektor ganda putra babak kedua Indonesia Open 2021 hari ini, Kamis (25/11/2021).

Tercatat dua unggulan ganda putra langsung tersingkir pada babak kedua Indonesia Open 2021 yang masih digelar di Nusa Dua, Bali, Indonesia.

Dua unggulan yang tersingkir pula sama-sama memegang status sebagai peraih medali Olimpiade Tokyo beberapa waktu lalu.

Nama dua unggulan tersebut yakni Lee Yang/Wang Chi Lin (3/Taipei) dan Aaron Chia/Soh Woii Yik (4/Malaysia).

Baca juga: Hasil Indonesia Open 2021: Sikat Chico Dua Gim, Jonatan Christie Bertemu Antonsen di Perempatfinal

Baca juga: Alasan Shesar Hiren Menyerah di Indonesia Open 2021: Lutut Kanan Terasa Sakit

Reaksi Lee Yang dari Taiwan setelah mendapatkan poin dengan Wang Chi-lin (kiri) dari Taiwan dalam pertandingan semifinal bulu tangkis ganda putra melawan Mohammad Ahsan dari Indonesia dan Hendra Setiawan dari Indonesia selama Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sports Plaza di Tokyo pada 30 Juli , 2021. (Pedro PARDO / AFP)

Pertama, Lee Yang/Wang Chi Lin yang berstatus sebagai peraih medali emas Olimpiade Tokyo kembali harus menelan kekecewaan.

Hal ini lantaran keduanya kembali gagal meraih prestasi terbaiknya dalam gelaran Indonesia Open 2021.

Setelah sebelumnya kalah dalam ajang Indonesia Masters, pasangan Lee Yang/Wang Chi Lin juga kembali gagal di Indonesia Open 2021.

Unggulan ketiga tersebut secara terduga dipaksa mengakui keunggulan wakil non-unggulan asal Malaysia, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin.

Baca juga: Singkirkan Wakil Korsel, Begini Tanggapan Minions Usai Lewati Lubang Jarum Indonesia Open 2021

Bahkan kekalahan pemenang emas Olimpiade Tokyo 2021 sektor ganda putra itu diderita lewat permainan dua set langsung.

Pasangan Lee Yang/Wang Chi Lin takluk dengan skor 21-15 dan 23-21.

Lee Yang (kiri) dari Taiwan dan Wang Chi-lin dari Taiwan berpose dengan medali emas bulu tangkis ganda putra mereka pada upacara selama Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sports Plaza di Tokyo pada 31 Juli 2021. (Alexander NEMENOV / AFP)

Meskipun kekalahan tersebut tidak memengaruhi partisipasi mereka untuk tampil dalam gelaran BWF World Tour Finals 2021.

Rentetan hasil buruk yang diterima Lee Yang/Wang Chi Lin seakan menjadi evaluasi besar bagi keduanya untuk segera mengembalikan performa terbaiknya.

Hal ini mengingat jika keduanya gagal mendapatkan performa terbaiknya maka peluang besar untuk meraih gelar BWF World Tour Finals 2021 bisa sirna.

Baca juga: Heboh Selebrasi Kevin/Marcus Seusai Singkirkan Ganda Putra Jepang di Indonesia Open 2021

Baca juga: Update Hasil Indonesia Open 2021: Minions Jaga Peluang Gelar Juara, Shesar Susul Ginting

Kejutan juga tidak hanya menimpa pasangan ganda putra terbaik ketiga dunia tersebut.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini