Hal tersebut guna mengedepankan keselamatan dan keamanan untuk para atlet yang akan didaftarkan.
Pun rencana untuk mengembangkan potensi dari skuat garuda muda harus terpaksa ditunda.
Hal tersebut melihat skuat Indonesia yang akan mengikuti Polish Open 2022 kebanyakan dari atlet muda.
Pun rencananya melalui Polish Open 2022 bertujuan untuk mengembangkan potensi garuda muda.
Sayang dengan adanya hal seperti ini, keamanan dan keselamatan akan menjadi prioritas.
Pun disebutkan dalam pbsi.id, bahwasannya akan digantikan turnamen yang lain khususnya untuk mengembangkan potensi garuda muda.
(Tribunnews.com/Niken Thalia)