News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

MotoGP

Tatap MotoGP Jerman 2022, Fabio Diggia Percaya Diri Bisa Taklukkan Sachsenring

Penulis: Niken Thalia
Editor: Claudia Noventa
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Dua pebalap tim Gresini Racing MotoGP yang disponsori oleh Federal Oil, Fabio Di Giannantonio dan Enea Bastianini pada ajang MotoGP Italia 2022, Minggu (29/5/2022).

Sayang ketika balapan di Catalunya, Diggia gagal menyentuh garis finis.

Tren positif Diggia masih ia usahakan untuk terus berlanjut di balapan-balapan selanjutnya.

Apalagi kini dirinya sudah mampu bersaing dengan para rookie lainnya.

Seperti Marco Bezzecchi dengan poin terbanyak, hingga Remy Gardner yang poinnya sama dengan Diggia.

Penampilan Fabio Di Giannantonio di sesi kualifikasi GP Italy, Sabtu (28/5/2022). (Instagram Fabio Di Giannantonio.)

Melihat hal itu, tentunya layak dinanti aksi dari Fabio Diggia untuk kembali menggila di Jerman.

Setelah balapan di Jerman, para rider MotoGP sudah ditunggu seri balapan selanjutnya.

Adalah Grand Prix (GP) Prancis yang akan dihelat di Sirkuit Assen.

Menanggapi hal itu, Diggia juga masih percaya diri bisa menaklukkan Assen.

Hal ini karena Diggia memiliki kenangan baik di Assen ketika masih di Moto2 atau Moto3.

"Saya juga menyukai Assen, saya selalu memiliki perasaan yang baik di sana baik di Moto3 dan Moto2."

"Jadi saya tidak melihat alasan mengapa kami tidak dapat melanjutkan arah positif yang telah kami ambil," tukasnya.

(Tribunnews.com/Niken)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini