Berikutnya set kedua, Jakarta Bhayangkara Presisi sangat mendominasi dengan leading 9 poin dari musuhnya.
Jakarta Bhayangkara Presisi pun memenangkan set kedua dengan skor 25-16.
Pada set ketiga, Jakarta Pertamina Pertamax sempat memberikan perlawanan ketat kepada Rendy Cs.
Kesuksesan merebut tiga set dari Jakarta Pertamina Pertamax membuat Jakarta Bhayangkara Presisi keluar sebagai pemenang.
Mengutip unggahan akun instagram Proliga Official, hasil kemenangan ini membawa Jakarta Bhayangkara Presisi menggeser LavAni dari posisi puncak.
Jakarta Bhayangkara Presisi pun berhak menjadi juara 1 di putaran pertama Proliga 2023.
(Tribunnews.com/Ipunk)