News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BWF World Tour Finals

The Daddiesnya Denmark On Fire, Tumbangkan Juara Dunia di Laga Perdana BWF World Tour Finals 2023

Penulis: Niken Thalia
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

The Daddies Denmark On Fire, Tumbangkan Juara Dunia di Laga Perdana BWF World Tour Finals 2023 - Ekspresi Kim Astrup dan Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) usai laga semifinal melawan Liang Wei Keng dan Wang Chang dari China di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis BWF 2023.

TRIBUNNEWS.COM - Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen asal Denmark bermain amat on fire dalam laga perdana BWF World Tour Finals 2023, Rabu (13/12/2023).

Pasangan bapak-bapak alias The Daddies-nya Denmark ini berhasil mengalahkan juara dunia BWF 2023 asal Korea, Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae.

Duel sengit tiga gim dilakoni oleh Kim/Anders hingga akhirnya berhasil memenangkan pertandingan dengan skor 10-21, 21-15, 22-24.

Meladeni Kang/Seo selama 62 menit, defense kokoh hingga serangan berupa smash tajam dari Kim/Anders dipertontonkan.

Baca juga: Klasemen BWF World Tour Finals 2023: Fajar/Rian Segel Puncak, Apriyani/Fadia Jaga Asa

Bahkan di gim penentuan, kedua kubu terjadi duel sengit lantaran skor deuce.

Tak patah arang, Kim/Anders berhasil menyelesaikannya dengan manis dengan kemenangan.

Raihan ciamik ini dapat sorotan khususnya dari Badminton Lovers.

Terkait performa apik Kim/Anders, banyak yang menyebut 'umur hanyalah angka' bagi pasangan Denmark ini.

Tak heran modal konsistensi tinggi sepanjang tahun 2023 berbuah manis setidaknya di laga perdana BWF World Tour Finals.

Penampilan menawan dari Kim/Anders mengingatkan kepada Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Sayang The Daddies milik Indonesia itu pada edisi kali ini tidak lolos lantaran poinnya tak mencukupi.

Kemiripan dengan Ahsan/Hendra adalah, kedua pasangan sama-sama pemain veteran namun masih bersaing dengan pemain elite saat ini.

Ekspresi Kim Astrup dan Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) usai laga semifinal melawan Liang Wei Keng dan Wang Chang dari China di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis BWF 2023. (MADS CLAUS RASMUSSEN / RITZAU SCANPIX / AFP)

Update Hasil Sementara BWF World Tour Finals 2023

- (WS): An Se-young (Korea) vs Kim Ga-eun (Korea), 18-21, 18-21

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini